Selasa, 05 Juni 2012

Perlawanan Kolonialisme

Kedatangan bangsa Eropa di Kepulauan Indonesia merupakan
awal malapetaka bagi kehidupan bangsa Indonesia. Bangsa Eropa
merampas kekayaan alam Indonesia dengan eksploitasi sebesarbesarnya dan menerapkan monopoli perdagangan. Di samping itu
mereka juga mengeluarkan kebijakan-kebijakan yang membuat
rakyat menderita. Akibat penderitaan rakyat yang menghebat itu,
maka muncullah perlawanan terhadap kolonialisme.
Kehadiran Portugis, Spanyol, Inggris, dan Belanda memiliki
warna tersendiri dalam kerangka sejarah Indonesia sampai awal
abad ke-20. Pada awalnya terjadi hubungan yang bersifat setara antara kerajaan dan masyarakat dengan bangsa Barat. Selanjutnya secara perlahan muncul ketimpangan hubungan. Satu per satu sumber ekonomi dan kekuasaan politik wilayah jatuh ke tangan Barat, terutama Belanda.
Untuk selengkapnya silakan download kebijakan Belanda di Indonesia disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar